Postingan

Gambar
  Filosofi Lofo SISMINSAT KWARRAN CIAWI 2021  BENTUK : PENA : Melambangkan Sebuah kegiatan Administrasi, Sekaligus melambangkan sebuah kereativitas, Inovatif, Cipta dan Karya. BULAT MERUNCING SEARAH DENGAN PENA : Merupakan Gambaran Sebuah Inspirasi, serta karya – karya yang luas dituangkan ke dalam bentuk tulisan dengan memiliki satu tujuan yang sama. GARIS HORIZONTAL DIBAWAH PENA : Melambangkan sikap seorang pemimpin yang menerima Inspirasi, Serta Karya dari Para anggota yang sangat Netral serta menjunjung kesepakatan di setiap keputusan dalam organisasi. 4 LIPATAN (KIRI 2 DAN KANAN 2 ) : Merupakan sebuah arti dari dasa darma ke 4 yang isinya “Patuh dan Suka Bermusyawarah” menjadi acuan dan jalan terbaik untuk mencapai kesepakatan dalam setiap menentukan Keputusan baik maupun buruk. WOSM : Lambang WOSM (World Organization of Scout Movement) atau Organisasi Kepanduan  Sedunia  adalah logo atau  lambang kepramukaan sedunia  yang juga dijadikan sebagai lenca...
Gambar
    Filosofi Logo dan Makna TIM PENGGERAK AKTIVITAS GUGUS DEPAN (TEGAS) TAHUN 2022 BENTUK : 1.        VEKTOR ORANG SEDANG MERANGKUL, merupakan gambaran yang ada di kegiatan Pelatihan TEGAS Kwarran ciawi. Untuk membantu memulai dalam Mebina Diri sendiri, Bina Satuan yang ada digugus Depan dan Bina Masyarakat bilah kita berada dilingkungan saat kita berada dimana saja. 2.        JUMLAH VEKTOR ORANG YAKNI 4, Melambangkan satuan yang ada di dalam Kepramukaan, mulai dari Siaga, Penggalang, Penegak dan Pandega. 3.        POSISI VEKTOR ORANG YANG MERANGKUL KEDALAM, Melambangkan sikap rasa yang menggambarkan untuk membina, merangkul, memberikan nasihat dan memberikan solusi 4.        BENTUK VEKTOR ORANG YANG MELINGKAR, Gambarang perputaran kehidupan atau sering kita sebut dengan roda kehidupan yang akan terus bergerak. 5.        T...

KETUA KWARRAN CIAWI LANTIK DKR CIAWI MASA BAKTI 2021-2024

Gambar
KETUA KWARRAN CIAWI LANTIK DKR CIAWI MASA BAKTI 2021-2024   Ciawi,  Pelantikan yang dilaksanakan pada tanggal 20 Februari 2021 berjalan dengan baik dan penuh khidmat, yang dilaksanakan di gedung Kantor Kecamatan ciawi . dilantik oleh Ketua Kwarran Ciawi yakni Ka Hayu Gelar Jaya, S. Ip dengan dihadiri oleh para Andalan Kwartir Ranting Ciawi, "Kaka harap dengan adanya regenerasi ini tidak menutup semangat dalam dunia Kepramukan, tetapi harus tetap berkobar dimanapun dan kapanpun dalam kondisi apapun, tetap semangat dan tetap memandu dalam mengharumkan nama baik Kwartir Ranting Ciawi" ungkap dalam amanatnya. Tidak hanya itu, Okky Renaldy selaku ketua Dewan Kerja Ranting Ciawi Masa Bakti 2016-2021 "Tetap Semangat dan jangan pernah berhenti membuat Inovasi serta kreatifitas dalam setiap langkah yang diterjang" ungkap dalam arahannya.
DASA DARMA PRAMUKA. 1. TAKWA KEPADA TUHAN YME.      Firman Allah Swt:           ﻳَﺎﺃَﻳُّﻬَﺎ ﺍﻟَّﺬِﻳْﻦَ ﺃﻣَﻨُﻮْﺍ ﺍﺗَّﻘُﻮْﺍ ﺍﻟﻠﻪَ ﺣَﻖَّ ﺗُﻘَﺎﺗِﻪِ        "Hai orang2 yg beriman, bertakwalah kalian kpd Allah dg sebenar2nya takwa" 2. CINTA ALAM & KASIH SAYANG SESAMA MANUSIA.      Sabda Rasul Saw:           ﺇِﺭْﺣَﻤُﻮْﺍ ﻣَﻦْ ﻓِﻲ ﺍﻟْﺄَﺭْﺽِ ﻳَﺮْﺣَﻤُﻜُﻢْ ﻣَﻦْ ﻓِﻲ ﺍﻟﺴَّﻤَﺎﺀِ      "Sayangilah makhluk yg ada di bumi, maka penduduk langit akan menyayangi kalian" 3. PATRIOT YG SOPAN & KESATRIA.      Nabi Saw bersabda:           ﺇِﻥَّ ﺃَﺣْﺴَﻦَ ﺍﻟﻨّﺎﺱِ ﺇِﺳْﻠَﺎﻣًﺎ ﺃَﺣْﺴَﻨُﻬُﻢْ ﺧُﻠُﻘًﺎ      "Sesungguhnya orang yg paling baik keislamannya adalah orang yg paling baik akhlaknya" 4. PATUH & SUKA BERMUSYAWARAH.      Firman Allah Swt :            ﻭَﺷَﺎﻭِﺭْﻫُﻢْ ﻓِﻲ ﺍﻟْ...

Kwartir Ranting Ciawi Tergiat Sarana dan Prasarana Tingkat Kwarcab Kab. Bogor

Gambar
Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Ciawi mendapatkan hasil penilaian sebagai sarana dan prasarana Tergiat tingkat Cabang Kab. Bogor, Penilaian tergiat disampaikan pada saat Muscab XVI Kabupaten Bogor bertempat di Gedung Auditorium Sekda Kab Bogor yang di Hadiri oleh seluruh Ketua dan sekretaris Kwarran se-Kab Bogor pada tanggal 8 Agustus tahun 2020. Ka Ade Hayu, ketua Kwarran Ciawi mengharapkan prestasi ini dapat memotivasi agar dapat lebih baik kedepannya

ARTI LAMBANG WOSM (The World Organization of the Scout Movement)

Gambar
                                          ARTI LAMBANG WOSM                                        The  W orld  O rganization of the  S cout  M ovement     WOSM ( The W orld O rganization of the S cout M ovement ) /  Persatuan Gerakan Pramuka se-Dunia : 1. Kompas : Melambangkan suatu peringatan bagi pandu / pramuka agar selalu berbuat kebenaran dan dapat dipercaya, seperti halnya fungsi kompas.   2. Bunga dengan Tiga Ujung atau Threefoil : Melambangkan tiga janji Pandu atau scout                Promise. 3. Dua Bintang : Melambangkan anggota Pandu / Pramuka berupaya untuk dapat memberi              penerangan dan menolong dalam kebenaran dan pengetahuan. 4. Tali Melingka...

ARTI LAMBANG GERAKAN PRAMUKA

Gambar
ARTI LAMBANG GERAKAN  PRAMUKA   Bentuk : 1. Padi dan Kapas menandakan Kesuburan.      Padi    = Pangan (Makanan)     Kapas = Sandang (Pakaian) 2. 10 Roda Mengartikan Dasa Darma, Mengartikan Bahwa seorang pramuka harus siap diletakan     disegala Penjuru. 3. Kitri merupakan lambang Gerakan Pramuka, Sebagai gambaran Dinamika Pergerakan Cita-cita     Menunjukan kepada bentuk bintang yang menandakan bahwa itu ber-tuhan dan mempunyai cita-cita     yang tinggi 4. Kata Gerakan Pramuka sebagai wadah satu-satunya pendidikan kepanduan yang ada di indonesia 5. Titik Lima berarti Pancasila Warna : 1. Kuning mendandakan Keagungan dan kekuatan, Penangkis yang kejahatan, dan  2. Cokelat berarti tanah sebagi Sumber Kehidupan